Kota Berketahanan Iklim
yang Inklusif

Select your language

Pendiri Pilot4DEV

Dr. Pascaline Gaborit adalah pendiri utama Pilot4DEV, lembaga think tank yang bekerja dalam isu-isu perubahan iklim, pembangunan, Tujuan Pembangunan Berkelanjutan dan dialog. Pilot4DEV didirikan untuk menghubungkan para pemangku kepentingan demi mendorong pembangunan berkelanjutan, dan juga menciptakan ruang dialog antar-lembaga, pemangku kepentingan dan masyarakat sipil. Meraih PhD di bidang ilmu politik, Dr. Pascaline telah menerbitkan sejumlah buku dan artikel tentang perkotaan, kerja sama internasional di bidang iklim, budaya, pencegahan konflik dan gender. Dr. Pascaline mengelola dan menjadi moderator berbagai kegiatan, menerbitkan laporan, meneliti dan mengelola proyek. CRIC adalah salah satu proyek unggulannya.

CRIC
Kerjasama unik antara kota, pejabat, organisasi masyarakat sipil, dan akademisi menuju kota yang tangguh dan inklusif.

Didanai oleh UE

CRIC
Proyek ini didanai oleh Uni Eropa

Kontak

Hizbullah Arief
hizbullah.arief@uclg-aspac.org

Pascaline Gaborit 
pascaline@pilot4dev.com